JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini berpotensi menguat pada sepanjang perdagangan.
Adapun pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 6.900 – 7.000.
BACA JUGA:

Pengamat pasar modal sekaligus Founder WH Project, William Hartanto mengatakan kesimpulan dari perdagangan sebelumnya, IHSG masih dalam perjalanan menuju 7.000.
"Pelemahan efek rebalancing telah berakhir, dan saham-saham big caps kembali mengalami akumulasi. Ini menjadi indikasi yang bagus untuk penguatan lanjutan," tulis William dalam analisisnya, Rabu (20/9/2023).
BACA JUGA:

Menurut William, ada kemungkinan penguatan IHSG sedikit melambat karena pelaku pasar masih menunggu Fed rate.
Di mana, ekspektasi pelaku pasar adalah kenaikan Fed rate akan segera berakhir.
风险提示:以上内容仅代表作者或嘉宾的观点,不代表 FOLLOWME 的任何观点及立场,且不代表 FOLLOWME 同意其说法或描述,也不构成任何投资建议。对于访问者根据 FOLLOWME 社区提供的信息所做出的一切行为,除非另有明确的书面承诺文件,否则本社区不承担任何形式的责任。
FOLLOWME 交易社区网址: followme.asia
加载失败()