IHSG Ditutup Koreksi ke 7.569, Dua Sektor Turun Paling Dalam (foto mnc media) IDXChannel - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) seharian melemah. Indeks ditutup turun 0,48 persen atau 36,75 poin ke level 7.569 pada sesi II perdagangan hari ini, Rabu (30/10/2024). Sepanjang perdagangan hari ini, total