Harga Emas Naik di Tengah Wacana Tarif Tinggi Trump untuk Kanada dan Meksiko. (Foto: Freepik) IDXChannel - Harga emas dunia menguat pada Selasa (26/11/2024), usai turun 3,3 persen sehari sebelumnya. Pergerakan ini terjadi usai presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Donald Trump berjanji memberlakuka